
Berita
MAHASISWA UMY RAIH PREDIKAT BEST FINANCIAL PLAN PADA YOUTHPRENEUR IN ACTION 2022
Jumat, 24 Juni 2022 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) berhasil mendapatkan best financial plan pada ajang perlombaan youthpreneur in action yang diadakan oleh Podomoro University. Perlombaan ini dilaksanakan secara luring